Hasil Big Match Piala Dunia 2022, Spanyol vs Jerman 1-1

Beritautama.co - November 28, 2022
Hasil Big Match Piala Dunia 2022, Spanyol vs Jerman 1-1
Timnas Spanyol dipaksa bermain imbang melawan Timnas Jerman dalam laga lanjutan FIFA World Cup Qatar 2022 Grup E di Al Bayt Stadium, Senin (28/11/2022) - (foto: instagram.com/dfb_team)
|
Editor Redaksi

QATAR – Beritautama.co – Timnas Spanyol dipaksa bermain imbang melawan Timnas Jerman dalam laga big match FIFA World Cup Qatar 2022 Grup E di Al Bayt Stadium, Senin (28/11/2022).

Skuat asuhan Luis Enrique tersebut tidak mampu menumbangkan tim besutan Hansi Flick meski sempat unggul terlebih dahulu lewat sontekan Alvaro Morata pada menit ke-62.

Hal itu lantaran pada menit ke-83 N. Fuellkrug mencetak gol balasan melalui tembakan keras dari jarak dekat.

Statistik pertandingan mencatat, La Furia Roja mendominasi pertandingan dengan 65 persen penguasaan bola dan 7 percobaan.

Sementara Tim Panser Jerman hanya memiliki 35 persen penguasaan bola dengan 10 percobaan.

Dengan hasil ini, Jerman gagal memenangkan dua laga pertamanya di fase grup dalam satu edisi Piala Dunia untuk pertama kalinya sepanjang sejarah mereka.

Susunan Pemain

Spanyol: Unai Simon, Dani Carvajal, Rodri, Aymeric Laporte, Jordi Alba (Alejandro Balde 82′), Gavi (Nicholas Williams 66′), Sergio Busquets, Pedri, Marco Asensio (Koke 66′), Dani Olmo, Ferran Torres (Alvaro Morata 54′).

Jerman: Manuel Neuer, Thilo Kehrer (Lukas Klostermann 70′), Niklas Suele, Antonio Ruediger, David Raum (Nico Schlotterbeck 87′), Joshua Kimmich, Ilkay Guendogan (Leroy Sane 70′), Serge Gnabry (Jonas Hofmann 85′), Leon Goretzka, Jamal Musiala, Thomas Mueller (Niclas Fuellkrug 70′). (zar/red)

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

DPRD Gresik Siapkan Regulasi Penuhi Kebutuhan Perumahan yang Layak dan Terjangkau

DPRD Gresik Siapkan Regulasi Penuhi Kebutuhan Perumahan yang Layak dan Terjangkau

Berita   Daerah   Sorotan
DPRD Gresik Tawarkan Berbagai Skema dan Formula Solusi di Mengare

DPRD Gresik Tawarkan Berbagai Skema dan Formula Solusi di Mengare

Berita   Daerah   Headline   Pemerintah   Sorotan
Minibus Seruduk Truk di Gresik, 8 Orang Luka

Minibus Seruduk Truk di Gresik, 8 Orang Luka

Berita   Daerah   Hukum   Sorotan
Asyiknya Ngopi Santai Sambil Mancing di Taman Wisata Edukasi Al-Hambra

Asyiknya Ngopi Santai Sambil Mancing di Taman Wisata Edukasi Al-Hambra

Berita   Daerah   Sorotan
Wabup Gresik Berharap Kantor Ranting NU Sembayat Jadi Solusi Persoalan Nahdliyyin

Wabup Gresik Berharap Kantor Ranting NU Sembayat Jadi Solusi Persoalan Nahdliyyin

Berita   Daerah   Sorotan
Sepakat Masukan Dewan, PT Gresik Migas Akuisisi SPDN Campurrejo

Sepakat Masukan Dewan, PT Gresik Migas Akuisisi SPDN Campurrejo

Berita   Daerah   Ekonomi   Headline   Pemerintah   Sorotan
PPK dan PPS Tak Diperpanjang di Pilkada 2024

PPK dan PPS Tak Diperpanjang di Pilkada 2024

Berita   Daerah   Sorotan
Pemkab Gresik Lunasi Hutang Pekerjaan Infrasuktur ke Kontraktor Rp 170 M

Pemkab Gresik Lunasi Hutang Pekerjaan Infrasuktur ke Kontraktor Rp 170 M

Berita   Daerah   Pemerintah   Sorotan
Langgar SE Mendagri, Mutasi 147 Pejabat Pemkab Gresik ‘Bermasalah’

Langgar SE Mendagri, Mutasi 147 Pejabat Pemkab Gresik ‘Bermasalah’

Berita   Daerah   Pemerintah   Sorotan
Polsek Menganti Tangkap Anggota Geng Motor Lakukan Pengeroyokan dan Pengerusakan

Polsek Menganti Tangkap Anggota Geng Motor Lakukan Pengeroyokan dan Pengerusakan

Berita   Daerah   Hukum   Sorotan
Temui Bupati Sebelum Aktivis Lingkungan Asal Gresik Hadiri Konferensi UNEP di Kanada

Temui Bupati Sebelum Aktivis Lingkungan Asal Gresik Hadiri Konferensi UNEP di Kanada

Berita   Daerah   Pemerintah   Sorotan
Aman dan Lancar Malam Takbiran Hingga  Salat Idul Fitri 1445 H di Gresik

Aman dan Lancar Malam Takbiran Hingga Salat Idul Fitri 1445 H di Gresik

Berita   Daerah   Hukum   Sorotan
Cegah Kecelakaan di Jalan saat Mudik, Puluhan Sopir Bus Jalani Pemeriksaan Kesehatan dan Tes Urine

Cegah Kecelakaan di Jalan saat Mudik, Puluhan Sopir Bus Jalani Pemeriksaan Kesehatan dan Tes Urine

Berita   Daerah   Hukum   Sorotan
hari-santri-2023 hamdi-nu