Hujan Deras, Driyorejo Gresik Dikepung Banjir

Beritautama.co - Februari 21, 2023
Hujan Deras, Driyorejo Gresik Dikepung Banjir
KEPUNG. Banjir yang mengepung beberapa desa di Kecamatan Driyorejo setelah hujan turun sangat deras. - (febrian kisworo)

GRESIK, Berita Utama – Persoalan klasik masih menjadi pekerjaan rumah (PR) serius di wilayah Kecamatan Driyorejo. Pasalnya, setiap kali hujan deras kerap mengakibatkan genangan di beberapa titik. Yakni Pasar Sumput arah ke Desa Semambung, Jalan Sumput arah ke Desa Mojosarirejo, Jalan Krikilan arah ke Desa Banjaran, Perumahan Dnaila Mojosarirejo, serta Dusun Karangasem Desa Karangandong. Ketinggian air masing-masing mencapai kira-kira setinggi lutut orang dewasa karena hujan deras pada Selasa malam (21/02/2023).

“Setiap kali hujan deras mesti banjir kek gini. Harusnya bisa dilewati, eh harus berhenti dulu, khawatir sepeda mogok dan rusak karena airnya lumayan tinggi. Banjir ini ,” keluh Andreanto (28) pengendara motor yang melintas di Pasar Sumput.

Menurutnya, banjir akibat hujan deras berdampak pada genangan yang cukup parah terutama di kawasan Pasar Sumput, Driyorejo.

“Ini terjadi sejak saya sekolah STM sekitar 10 tahun lalalu. Sejak dari masih sawah hingga jadi deretan gudang dan pabrik. Malah parahnya itu pasca adanya pembangunan. Meskipun tidak hujan deras. Tapi sisi utara ada yang hujan deras itu loh bisa banjir, seperti kawasan lewatannya air,” jelasnya.

Terpisah, Camat Driyorejo Narto mengungkapkan pihaknya telah melakukan koordinasi dengan pemerintah desa setempat untuk melakukan penanganan awal.

“Juga koordinasi dengan penjaga pintu di Gunungsari Surabaya untuk membuka semua pintu airnya agar lancar dan cepat surut,” cetus dia.

Komentar telah ditutup.

Terkini Lainnya

DPRD Gresik Siapkan Regulasi Penuhi Kebutuhan Perumahan yang Layak dan Terjangkau

DPRD Gresik Siapkan Regulasi Penuhi Kebutuhan Perumahan yang Layak dan Terjangkau

Berita   Daerah   Sorotan
DPRD Gresik Tawarkan Berbagai Skema dan Formula Solusi di Mengare

DPRD Gresik Tawarkan Berbagai Skema dan Formula Solusi di Mengare

Berita   Daerah   Headline   Pemerintah   Sorotan
Minibus Seruduk Truk di Gresik, 8 Orang Luka

Minibus Seruduk Truk di Gresik, 8 Orang Luka

Berita   Daerah   Hukum   Sorotan
Asyiknya Ngopi Santai Sambil Mancing di Taman Wisata Edukasi Al-Hambra

Asyiknya Ngopi Santai Sambil Mancing di Taman Wisata Edukasi Al-Hambra

Berita   Daerah   Sorotan
Wabup Gresik Berharap Kantor Ranting NU Sembayat Jadi Solusi Persoalan Nahdliyyin

Wabup Gresik Berharap Kantor Ranting NU Sembayat Jadi Solusi Persoalan Nahdliyyin

Berita   Daerah   Sorotan
Sepakat Masukan Dewan, PT Gresik Migas Akuisisi SPDN Campurrejo

Sepakat Masukan Dewan, PT Gresik Migas Akuisisi SPDN Campurrejo

Berita   Daerah   Ekonomi   Headline   Pemerintah   Sorotan
Satreskrim Polres Gresik Tangkap Pelaku Sweeping hingga Akibatkan Anak Tewas di Driyorejo

Satreskrim Polres Gresik Tangkap Pelaku Sweeping hingga Akibatkan Anak Tewas di Driyorejo

Berita   Daerah   Hukum   Sorotan
Polres Gresik Gerebek Warung Jual Miras dan Diduga Jadi Tempat Prostiusi Terselubung di Dukun

Polres Gresik Gerebek Warung Jual Miras dan Diduga Jadi Tempat Prostiusi Terselubung di Dukun

Berita   Daerah   Hukum   Sorotan
Dewan Apresiasi Aksi PWI Gresik Lakukan Penghijauan

Dewan Apresiasi Aksi PWI Gresik Lakukan Penghijauan

Berita   Daerah   Pemerintah   Sorotan
Polres Gresik Terus Razia Peredaran Miras Ilegal

Polres Gresik Terus Razia Peredaran Miras Ilegal

Berita   Daerah   Hukum   Sorotan
PG Siap Dukung Pemerintah RI Kerjasama Ketahanan Pangan dengan EAEU

PG Siap Dukung Pemerintah RI Kerjasama Ketahanan Pangan dengan EAEU

Berita   Ekonomi   Pemerintah   Sorotan
Wabup Bu Min : Jabatan Ada Batasnya Tapi Pengabdian ke Masyarakat Tak Boleh Berhenti

Wabup Bu Min : Jabatan Ada Batasnya Tapi Pengabdian ke Masyarakat Tak Boleh Berhenti

Berita   Daerah   Pemerintah   Sorotan
Kapolres Gresik Bersama Ipda Purnomo Bantu Rehabilitasi Warga dengan Gangguan Jiwa

Kapolres Gresik Bersama Ipda Purnomo Bantu Rehabilitasi Warga dengan Gangguan Jiwa

Berita   Daerah   Hukum   Sorotan
hari-santri-2023 hamdi-nu