Konsleting Listrik, Klinik Rawat Inap di Wringinanom Gresik Hangus Terbakar

Beritautama.co - Februari 17, 2023
Konsleting Listrik, Klinik Rawat Inap di Wringinanom Gresik Hangus Terbakar
TERBAKAR. Petugas Damkarla Pos Driyorejo bersiap meningalkan klinik rawat inap yang terbakar setelah memastikan api kondisi sudah terkendali. - (Rifqi Badruzzaman)
|

GRESIK, Berita Utama- Klinik rawat inap Al Mubarok yang terletak di Jalan Raya Lebani Waras Km. 32 ,Desa Lebani Waras Kecamatan Wringinanom hangus terbakar, Jum’at (17/02/2023). Beruntung pemilik klinik, Sunaryo (53)  segera menghubungi Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarla) Gresik, sehingga api dengan cepat dipadamkan dan tak ada korban jiwa.

“Menurut keterangan pemilik klinik, api timbul akibat konsleting listrik di ruangan pendaftaran,”ujar  Kepala Damkarla Gresik, Agustin Halomoan Sinaga.

Api begitu cepat membakar sebagian ruangan pendaftaran yang berisi barang mudah terbakar. Kemudian pemilik klinik, Sunaryo menghubungi Damkarla Gresik untuk melakukan pemadamam dan pembasahan.

“Delapan anggota dari Pos Damkar Driyorejo langsung meluncur ke lokasi. Kita juga kerahkan satu unit mobil pemadam dan satu unit mobil suplay pemadam,”imbuh dia.

Hampir satu jam petugas melakukan pemadaman dan pembasahan untuk memastikan kondiisi sudah terkendali. Akibat kebakaran tersebut, pemilik Klinik Rawat Inap Al Mubarok menaksir mengalami kerugian sebesar Rp 50 juta.

Dengan kejadian kebakaran ini, data di Damkarla Gresik menunjukkan sebanyak 8 kejadian kebakaran sudah terjadi selama bulan Februari ini. Sedangkan tindakan rescue sebanyak 31 kejadian.  

Komentar telah ditutup.

Terkini Lainnya

DPRD Gresik Siapkan Regulasi Penuhi Kebutuhan Perumahan yang Layak dan Terjangkau

DPRD Gresik Siapkan Regulasi Penuhi Kebutuhan Perumahan yang Layak dan Terjangkau

Berita   Daerah   Sorotan
DPRD Gresik Tawarkan Berbagai Skema dan Formula Solusi di Mengare

DPRD Gresik Tawarkan Berbagai Skema dan Formula Solusi di Mengare

Berita   Daerah   Headline   Pemerintah   Sorotan
Minibus Seruduk Truk di Gresik, 8 Orang Luka

Minibus Seruduk Truk di Gresik, 8 Orang Luka

Berita   Daerah   Hukum   Sorotan
Asyiknya Ngopi Santai Sambil Mancing di Taman Wisata Edukasi Al-Hambra

Asyiknya Ngopi Santai Sambil Mancing di Taman Wisata Edukasi Al-Hambra

Berita   Daerah   Sorotan
Wabup Gresik Berharap Kantor Ranting NU Sembayat Jadi Solusi Persoalan Nahdliyyin

Wabup Gresik Berharap Kantor Ranting NU Sembayat Jadi Solusi Persoalan Nahdliyyin

Berita   Daerah   Sorotan
Sepakat Masukan Dewan, PT Gresik Migas Akuisisi SPDN Campurrejo

Sepakat Masukan Dewan, PT Gresik Migas Akuisisi SPDN Campurrejo

Berita   Daerah   Ekonomi   Headline   Pemerintah   Sorotan
Pemkab Gresik Beri Bantuan ke Korban Puting Beliung di Ujungpangkah

Pemkab Gresik Beri Bantuan ke Korban Puting Beliung di Ujungpangkah

Berita   Daerah   Pemerintah   Sorotan
KH Ainur Rofiq Thoyyib Pimpin MUI Gresik Periode 2024-2029

KH Ainur Rofiq Thoyyib Pimpin MUI Gresik Periode 2024-2029

Berita   Daerah   Sorotan
ORI Jatim Beri Penghargaan Pemkab Gresik dalam  Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik

ORI Jatim Beri Penghargaan Pemkab Gresik dalam Penilaian Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik

Berita   Daerah   Pemerintah   Sorotan
RS Wates Husada Balongpanggang Jadi RS Swasta Pertama Bangun Bank Darah

RS Wates Husada Balongpanggang Jadi RS Swasta Pertama Bangun Bank Darah

Berita   Daerah   Sorotan
Perdana, PG Berhasil Raih Predikat Diamond di TKMPN

Perdana, PG Berhasil Raih Predikat Diamond di TKMPN

Berita   Daerah   Sorotan
DPRD Gresik Wacanakan Hentikan Program UHC  tapi Kembali ke Bansos

DPRD Gresik Wacanakan Hentikan Program UHC tapi Kembali ke Bansos

Berita   Daerah   Pemerintah   Sorotan
Rumah Sakit di Gresik Berjuang Setengah Mati Imbas BPJS Kesehatan Tak Tanggung 144 Penyakit

Rumah Sakit di Gresik Berjuang Setengah Mati Imbas BPJS Kesehatan Tak Tanggung 144 Penyakit

Berita   Daerah   Headline   Pemerintah   Sorotan
hari-santri-2023 hamdi-nu